Katarak merupakan salah satu kondisi ketika nantinya lensa mata Anda yang memiliki warna transparan sudah berubah menjadi kekeruhan dimana pada awalnya memang mungkin anda tidak akan merasakan gejala-gejala dari katarak hingga pada akhirnya Anda nantinya akan merasa buram ketika melihat apapun Anda yang mengalami penurunan penglihatan ganda dimana hal tersebut adalah tanda-tanda dari penyakit karat yang anda miliki semakin memburuk
Penyebab dari penyakit katarak yang paling utama yaitu adalah bertambahnya umur maka dari itu Anda harus melakukan beberapa langkah pencegahan sebelum penyakit katarak ini menyerang tubuh anda memang hingga saat ini belum ada pengobatan agar anda bisa mencegah penyakit katarak ini Tetapi ada juga beberapa perubahan pola hidup yang dimana bisa membantu anda untuk memperlambat proses dari penyakit katarak seperti yang ada dibawah ini
Menggunakan kacamata hitam ketika cuaca terik
Anda dapat menggunakan kacamata hitam dan ditutupi dengan memiliki pinggiran agar bisa memblokir sinar matahari dan juga UltraViolet di mana bisa membantu anda untuk menunda penyakit katarak terjadi di mana cara tersebut nantinya akan mencegah munculnya penyakit katarak dikutip dari beberapa sumber Ketika anda sedang memilih kacamata untuk bisa mencegah penyakit katarak di mana Anda harus memilih kacamata yang memiliki fitur yang di mana bisa memblokir 99% sinar ultraviolet Hal ini dikarenakan paparan radiasi dari sinar ultraviolet dalam jangka waktu yang panjang bisa meningkatkan risiko anda untuk memiliki penyakit katarak penyakit mata dan juga kanker
Berhenti merokok dan minum alkohol
Kebiasaan merokok juga merupakan salah satu faktor yang nantinya bisa meningkatkan risiko penyakit katarak maka dari itu di mana langkah pencegahan dari penyakit katarak ini yang dapat anda lakukan yaitu adalah menghilangkan kebiasaan merokok apabila nantinya Anda yang mengalami kesulitan ketika menghentikan kebiasaan buruk tersebut maka anda mungkin bisa mencoba berkonsultasi kepada dokter ataupun beberapa tenaga medis di mana dokter nantinya akan memberikan saran yang terbaik agar anda bisa berhenti dari kebiasaan buruk merokok tersebut