WHO atau badan kesehatan dunia memperkirakan bahwa ada ada beberapa orang yang sangat banyak menderita asma tidaknya ada sekitar 235 juta populasi manusia di dunia ini menderita penyakit asma menurut dari data riset tersebut di negara kita Indonesia memiliki angka 2,4% dari semua penduduk warga Indonesia menderita penyakit asma
Dengar angka penyakit asma yang terlalu tinggi Hal tersebut sangat diharapkan diri Anda bisa menjadi lebih waspada lagi terhadap penyakit tersebut pada kenyataannya penyakit asma dapat disebabkan oleh beberapa lokasi seperti di rumah tempat kerja ataupun di luar ruangan dan juga masih banyak lagi tempat-tempat yang dapat menyebabkan asma
Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa penyebab penyakit asma yang harus anda waspadai simak sampai habis ya
Serbuk sari tanaman
Salah satu penyebab pertama yang dimana harus anda waspadai agar nantinya anda tidak terkena penyakit asma yaitu adalah serbuk sari tanaman yang dimana merupakan salah satu penyebab yang sangat sering ditemukan Anda dapat menghindari serbuk sari tanaman dengan cara menutup pintu dan juga jendela ketika musim serbuk sari bertebaran selain itu juga ada dapat memanfaatkan pendingin ruangan karena penyejuk ruangan nantinya akan dapat mengurangi polusi udara yang ada di dalam ruangan dan juga akan menurunkan kelembaban di area terus
Bulu hewan
Memang benar memiliki hewan peliharaan pastinya akan sangat menyenangkan tetapi hal yang perlu Anda ketahui di sini adalah ada beberapa kondisi dimana bulu hewan peliharaan kesayangan Anda dapat menyebabkan penyakit asma hal ini terjadi di beberapa orang yang memiliki kondisi alergi dan juga bulu-bulu hewan tersebut dapat menempel di mana saja Apabila Anda tidak rutin membersihkannya dengan begitu sangat disarankan Anda harus memperhatikan bulu hewan anda
Debu
Salah satu penyebab utama yang dimana dapat menyebabkan penyakit asma pada manusia yaitu Debu Debu merupakan salah satu polutan udara yang pastinya akan ada temui dengan begitu sangat disarankan untuk Anda dapat menjaga kesehatan anda dengan menggunakan masker selalu